NUSAN.ID – Dalam Rangka Mempercepatkan 100 Hari Program Kerja Bupati Keerom Piter Gusbager Mengunjungi Lapas Narkotika Kelas II A Jayapura Papua pada Hari Jumat tanggal(07/03/2025).
Dalam Kunjungan Kerja ini Yang di hadiri oleh Kepala Lapas Narkotika Kelas II A Jayapura dan Kabid Kanwil Bagian Hubungan Masyarakat dan juga Plt Sekda Kabupaten Keerom Bersama dengan Ketua Penggerak PKK serta Kabag Hops Polres Keerom, dan juga Tokoh Agama serta Forkompinda Kabupaten Keerom
Dalam Kunjungan Kerja ini Beliau Melihat lansung Warga Binaan Lapas Narkotika Kelas II A Jayapura yang di huni oleh 500 lebih warga Binaan Namum Beliau mengunjungi Warga Binaan dari Kabupaten Keerom sebanyak 60 warga Binaan dari Keerom.
Dalam Kunjungan Kerja ini Beliau juga Memberikan Banyak Apresiasi Kepada Warga Binaan dalam hal ini beliau juga Membawa beberapa sumbangan untuk warga Binaan dari Keerom.
Bupati Keerom Piter Gusbager Menyampaikan atas kunjungan kerja 100 Hari ini saya juga datang sekalian Untuk berdoa Bersama apalagi di bulan Ramadhan ini kita saling berbagi satu sama lainnya.
Pesan Bupati Keerom Piter Gusbager kepada semua warga Binaan Lapas Kelas II A Jayapura untuk jangan lagi tergolong dalam hal hal yang buruk yang buat diri kita menjadi susah ada banyak hal yg bisa kita kerjakan dan mendapatkan uang atau nafkah kehidupan dalam keluarga dan saya akan membuka lapangan kerja untuk warga Binaan yang mana sudah keluar dari lapas bisa langsung kita gerakkan untuk aktif dalam berbagai bidang yaitu di Usah usaha seperti di Bagian UMKM dan lain lain ucapnya.
Saya juga melihat ada hal besar yang sedang mereka lakukan di sini sangat baik yang dilakukan oleh Pihak lapas untuk warga Binaan jadi kami pemerintah kabupaten Keerom akan memberikan bantuan atau ruang untuk membantu mereka pelatihan pelatihan dalam lapas ini tutup Bupati Keerom.(YAM)